KRIPTOGRAFI DIGUNAKAN SEBAGAI KEAMANAN KOMPUTER DAN JARINGAN

Peniarsih Peniarsih

Sari


Penggunaan komputer di perusahaan-perusahaan sudah bukan hal baru lagi. Penggunaan komputer tersebut dilakukan untuk menjamin manajemen data dan informasi yang terintegrasi dan terjamin keamanannya. Sehingga, perusahaan-perusahaan tersebut dituntut untuk mengubah data-data analog sebelumnya menjadi data-data digital yang tersimpan di media penyimpanan (storage media) dalam komputer. Data yang tersimpan tersebut memerlukan pemeliharaan (maintenance) lebih lanjut agar kualitas dan keamanannya terjamin. Namun, dengan kemajuan teknologi itu pula banyak pihak-pihak tertentu yang tidak bertanggung jawab menggunakan bahkan mencuri data dari perusahaan untuk kepentingan usahanya.


Teks Lengkap:

PDF

Referensi


P Pfleegeer, Charles, Security in Computing, Prentice Hall PTR,1996 2. Mark S, Mercow & James Bhreithaupt, Internet the Complete Guide to Security, AMACOM,2000

Stalling,William, Ph.D, Network and Internetwork Security Prentice Hall, 1995 4. Kristanto, Andri, Keamanan Data Pada Jaringan Komputer, Gaya Media, 2003 5. http://WWW.crytography.com




DOI: https://doi.org/10.35968/jsi.v3i1.58

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


Indexed by: