PENGARUH PENERAPAN TOTAL QUALITY MANAGEMENT (TQM) TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN MELALUI KINERJA KARYAWAN SEBAGAI VARIABEL INTERVENING PADA HEAD OFFICE ANGKASA PURA (AP) I PERSERO

Vera Sylvia Saragi Sitio

Sari


Pandemi COVID-19 yang melanda dunia selama dua tahun terakhir ini  berdampak kepada menurunnya kegiatan kegiatan ekonomi diberbagai sector . Salah satunya adalah  penerbangan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh Total Quality Management (TQM) terhadap kinerja perusahaan melalui kinerja karyawan sebagai variabel intervening. Populasi dalam penelitian ini berjumlah 70 karyawan dengan sampel yang digunanakan sebanyak 42 karyawan melalui teknik penentuan sample purposive. Metode penelitian ini adalah metode explanatory dengan metode analisis regresi linear berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat pengaruh secara parsial Total Quality Management (TQM) dan kinerja karyawan terhadap kinerja perusahaan. Hasil dari pengaruh tidak langsung menyatakan bahwa kinerja karyawan tidak sebagai variabel intervening yang mempengaruhi Total Quality Management (TQM) terhadap kinerja perusahaan.

 

Kata kunci : Total Quality Management, Kinerja Karyawan, Kinerja Perusahaan


Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Alhudri, S. dan M. H. (2015). Pengaruh Penerapan Total Quality Management (TQM) Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT PLN (Persero) Ranting Bangkinang. Jom FISIP, 2(2).

Christanti, N. S., & Witjaksono, A. D. (2019). Pengaruh Total Quality Management Terhadap Kinerja Karyawan Melalui Kepemimpinan Sebagai Variabel Intervening pada Pabrik Gula Candi Baru Sidoarjo. Jurnal Manajemen Aset Infrastruktur & Fasilitas, 3(2), 119–130. https://doi.org/10.12962/j26151847.v3i2.5886

Gaspersz, V. (2011). Total Quality Management Untuk Praktisi Bisnis dan Industri (Cetakan Ketujuh/ Edisi Revisi dan Perluasan). Jakarta: Vinchristo Publication.

Hasibuan, M. (2011). Manajemen Sumber Daya Manusia Edisi Revisi. Jakarta: Bumi Aksara.

Mangkunegara. (2012). Manajemen Mutu Sumber Daya Manusia. Jakarta: Ghalia Indonesia.

Moeheriono. (2012). Pengukuran Kinerja Berbasi Kompetensi (Edisi Revisi). Depok: Rajagrafindo Persada.

Muttaqin, G. F., & Dharmayanti, R. (2017). Pengaruh Implementasi Total Quality Management Terhadap Kinerja Keuangan Dengan Kualitas Kinerja Sebagai Variabel Intervening. Jurnal Akuntansi, 19(1), 68. https://doi.org/10.24912/ja.v19i1.114

Putriama, J., Arina, F., & Ekawati, R. (2013). Pengaruh Penerapan Total Quality Management Melalui Produktivitas Karyawan Terhadap Kinerja Perusahaan Dengan Metode Structural Equation Modeling. Jurnal Teknik Industri, 1(3), 251–257.

Rivai, V. dan B. (2005). Performance Appraisal : Sistem Yang Tepat Untuk Menilai Kinerja Karyawan dan Meningkatkan Daya Saing Perusahan. Jakarta: Rajagrafindo Persada.

Sari, D. E. K., Surachman, S., & Ratnawati, K. (2018). Pengaruh Total Quality Management (Tqm) Terhadap Kinerja Karyawan Dengan Mediasi Kepuasan Kerja. Jurnal Bisnis Dan Manajemen, 5(1), 11–25. https://doi.org/10.26905/jbm.v5i1.2313

Setyawan, A. (2015). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kinerja Karyawan (Studi Kasus Pada Tiga Perusahaan Fabrikasi Lepas Pantai Di Batam Dan Karimun). Journal of Accounting & Management Innovation, 2(1), 69–73.

Suartina, I Wayan, N. N. A. A. V. dan N. lIh S. A. (2019). Pengaruh Total Quality Management (TQM) Terhadap Kinerja Perusahaan Melalui Perilaku Produktif Karyawan Pada PT. Tommorow’s Antiques Indonesia. Jurnal Widya Manajemen, 1(2), 1–20.

Sugiyono. (2013). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Sugiyono. (2018). Metode Penelitian Kuantitatif,Kualitatif dan R&D. Ke-26.

Tjiptono, F. dan A. D. (2003). Total Quality Management. Yogyakarta: Andi Offset.




DOI: https://doi.org/10.35968/m-pu.v12i1.864

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


Indexed by: