SISTEM KEAMANAN DI PERUMAHAN BERKONSEP SMART CITY BERBASIS MOBILE APP
Sari
ABSTRAK
Sebuah perumahan sering sekali terjadi tindak kejahatan seperti pencurian, maka dibutuhkan sistem informasi keamanan untuk mencegah terjadinya kejahatan, sistem informasi keamanan berupa aplikasi keamanan dan laporan keamanan disebuah perumahan, aplikasi ini terdiri dari perangkat lunak sebagai penunjang dan perangkat keras yang dihubungkan dengan jaringan internet. Dalam proses terdapat throughput sebesar 0-7,07 kbps dengan delay yaitu 1 detik untuk masuk kesetiap menunya, di aplikasi ini warga dapat melaporkan semua peristiwa ke petugas yang sedang berjaga, melalui gadget secara interaktif, warga sebagai sumber data, untuk mengirim informasi ke pusat data.
Kata Kunci : Smart City, Perumahan, Sistem Informasi.
Teks Lengkap:
PDFReferensi
Turban, E, 2005, Decision Support Systems and Intelligent Systems Edisi Bahasa Indonesia Jilid 1, Andi, Yogyakarta
Al Fatta, H. 2007, Analisis dan Perancangan Sistem Informasi. Yogyakarta: Andi
Nazaruddin Syafaat H. Aplikasi Berbasis Android Berbagai Implementasi dan Pengembanan Aplikasi Mobile. Bandung : Informatika, 2013
Zakiyudin, Ais. 2012;13. Konsep Dasar Sistem Informasi . Jakarta: Penerbit Mitra Wacana Media
Rosa A.S dan M.Shalahuddin, 2014:103, Rekayasa Perangkat Lunak. Jakarta: PT Elex Media Komputindo Bambang Haryanto, 2011:2,Esensi-esensi Bahasa Pemrograman Java. Yogyakarta: Andi.
Gani. A.G. 2019. Konfigurasi Keamanan Sistem jaringan. Jurnal Sistem Informasi (JSI) Universitas Suryadarma. Vol. 6 No. 1
Gani. A.G. 2013. Sejarah dan Perkembangan Internet di Indonesia. Jurnal Mitra Manajemen Vol. 5 No. 2 (2013) Universitas Suryadarma.
DOI: https://doi.org/10.35968/jsi.v8i1.605
Refbacks
- Saat ini tidak ada refbacks.
Indexed by: