Perancangan Sistem Implementasi Ads-B Pada Kendaraan Roda Empat

Yohannes Dewanto, Jacob M Tamba, Munnik Haryati, Bekti Yulianti

Sari


Teknologi ADS-B (Automatic Dependent Surveillance Broadcast) adalah teknologi pemantau sistem penerbangan pesawat udara. Teknologi ini merupakan kombinasi dari global positioning system (GPS) dan accelerometer. Implementasinya di darat, banyak kendaraan yang melaju kencang terutama di jalan tol sehingga menyebabkan kecelakaan. Oleh karena itu, untuk mengetahui kecepatan, arah dan juga informasi-informasi lainnya diperlukan sebuah alat untuk menggambarkan kondisi tersebut, maka dibuatlah alat untuk mendapatkan informasi tersebut dengan menggunakan teknologi  ADS-B. Uji coba terhadap alat bahwa alat tersebut lebih akurat untuk kendaraan yang sedang berjalan pada kecepatan tinggi dengan error 2,6%. Sedangkan pengujian terhadap posisi, maka perbedaan titik posisi berbeda 0,0065 meter terhadap posisi yang sebenarnya.

Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Akhim Muhdhor, “ Efektivitas Penggunaan Aplikasi Gps (Global Positioning System) Dalam Menjangkau Lokasi Tujuan”, Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta, 2020.

Canggih Ajika Pamungkas, “Aplikasi Penghitung Jarak Koordinat Berdasarkan Latitude Dan Longitude Dengan Metode Euclidean Distance Dan Metode Haversine”, Jurnal INFORMA Politeknik Indonusa Surakarta ISSN : 2442-7942 Vol. 5 Nomor 2 Tahun 2019.

Dr. Ir. Saludin Muis, M. Kom, “ Global positioning system : sebuah pengantar untuk metode, sistem dan perancangan system”.

Izza M Apriliani , Heti Herawati , Alexander M Khan , Lantun P Dewanti , A Rizal, “Pengenalan Teknologi Global Positioning System (Gps) Sebagai Alat Bantu Operasi Penangkapan Ikan Di Pangandaran”, Dharmakarya: Jurnal Aplikasi Ipteks untuk Masyarakat ISSN 1410 – 5675 Vol. 7, No. 3, September 2018: 213 – 215.

Rianandra, Arsali, Akhmad Aminuddin Bama, “Studi Perbandingan Penentuan Posisi Geografis Berdasarkan Pengukuran dengan GPS (Global Positioning System), Peta Google Earth, dan Navigasi.Net”, Jurnal Penelitian Sains Volume 17 Nomor 2 Mei 2015.




DOI: https://doi.org/10.35968/jsi.v10i1.1005

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


Indexed by: