IDENTIFIKASI KEPUASAN PENGGUNA BUS JAKARTA AIRPORT CONNEXION DITINJAU DARI SEGI KUALITAS PELAYANAN DAN HARGA (STUDI KASUS DI PERUM PENGANGKUTAN PENUMPANG DJAKARTA)
Sari
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengidentifikasi kepuasan pengguna bus jakarta airport ditinjau dari segi kualitas pelayanan dan harga studi kasus di perum pengangkutan penumpang djakarta. Jenis penelitian ini adalah kuantitatif. Sumber data penelitian ini merupakan data primer yang berasal dari sampel yaitu pengguna Jakarta Airport Connexion (JAC). Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa kualitas pelayanan berpengaruh secara signifikan terhadap kepuasan pengguna bus Jakarta Airport Connexion (JAC), harga berpengaruh secara signifikan terhadap kepuasan pengguna bus Jakarta Airport Connexion (JAC), dan kualitas pelayanan, dan harga berpengaruh secara signifikan terhadap kepuasan pengguna bus Jakarta Airport Connexion (JAC). Nilai koefisien determinasi yang disesuaikan atau (R2) sebesar 0,516. Hasil ini hal ini sebesar 51,6% dari variabel terikat, yaitu kepuasan pengguna dapat dijelaskan oleh variabel bebasnya yaitu kualitas pelayanan, dan harga, sedangkan sisanya 48,4% dijelaskan oleh faktor – faktor lain diluar variabel bebas dalam penelitian ini.
Kata Kunci: Kepuasan Pengguna, Kualitas pelayanan, dan Harga
Teks Lengkap:
PDFReferensi
Assauri, S. (2017). Manajemen Pemasaran. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.
Alma, Buchari. (2014). Manajemen Pemasaran dan Pemasaran Jasa. Bandung
Arianto, N. 2018. Pengaruh Kualitas Pelayanan dan kepuasan dan loyalitas pengunjung dalam mengunkan jasahotel rizen kedaton Bogor. 1(2), 83–101.CV Alfabeta.
B Handoko. 2017. “Pengaruh Promosi, Harga Dan Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Konsumen Pada Titipan Kilat JNE Medan”. Jurnal ilmiah Manajemen dan Bisnis Vol 18 No. 1.
Fandy Tjiptono. 2015. Strategi Pemasaran. Edisi 4 : Andi.
Ghozali, Imam. 2016. Aplikasi Analisis Multivariete Dengan Program IBM SPSS 23 (Edisi 8). Cetakan ke VIII. Semarang : Badan Penerbit Universitas Diponegoro.
Gofur, Abdul. 2019. Pengaruh Kualitas Pelayanan dan Harga Terhadap Kepuasan Pelanggan Jurnal Riset Manajemen dan Bisnis (JRMB) Fakultas Ekonomi UNIAT Vol. 4 No. 1.
Indrasari, Meithiana. 2019. Pemasaran Dan Kepuasan Pelanggan. Surabaya: Unitomo Press.
Kotler dan Keller. 2014. Buku Prinsip Prinsip Pemasaran By Philip Kotler Gary Armstrong Edisi 12 Jilid I&2. Edisi Ke 13. Jakarta: Erlangga.
Kotler, Philip dan Gary Amstrong. 2015. Prinsip-Prinsip Pemasaran. Jilid 1 dan 2. edisi Kedua belas. Erlangga. Jakarta.
Kotler dan Gary Amstrong. (2016). Dasar-dasar Pemasaran. Jilid 1, Edisi Kesembilan. Jakarta : Erlangga.
Kotler Philip dan Kevin L. Keller, 2016. Manajemen Pemasaran, Global Edition. Pearson Prentice Hall.
Kotler, Philip and Kevin Lane Keller. 2017. Marketing Management 13th Edition.
Novia, Hanna Ester dan Sutrisna Endang. 2017. Pengaruh Kualitas Pelayanan dan Harga Terhadap Kepuasan Pelanggan pada Expedisi di Pekanbaru (Studi PT. JNE (Jalur Nugraha Ekakurir) Pekanbaru). Jom FISIP Vol. 4 No. 2.
Oktarini, Riri. 2019. Pengaruh Kualitas Pelayanan dan Harga Terhadap Kepuasan Pelanggan Pengguna Jasa Aplikasi Gojek di Kota Tangerang. Jurnal Ilmiah Ilmu Sekretari/Administrasi Perkantoran Vol 6 No.2.
O Moningka, N Mamuaya, M Legi (2020). Pengaruh promosi penjualan dan kualitas pelayanan terhadap kepuasan konsumen pada rumah makan Titi di kota Bitung. Jurnal Manajemen dan Bisnis. Vol 3 No. 3.
Pratama, Yosi. 2015. Pengaruh Harga dan Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Konsumen PO. Rosalia Indah di Palur Karanganyar Dengan Fasilitas Sebagai Variabel Moderasi. Jurnal. Surakarta: Fakultas Ekonomi Universitas Slamet Riyadi Surakarta.
Primadiawan, Ignatius Angga Prasetya . Pengaruh Kualitas Pelayanan dan Harga Terhadap Kepuasan Pelanggan Bus PO Eka (Studi Kasus pada Pelanggan Bus PO Eka di Yogyakarta). Skripsi. Yogyakarta: Universitas Sanata Dharma Yogyakarta. 2018.
Putri, Budi Rahayu Tanama. 2017. Manajemen Pemasaran. Denpasar: Universitas Udayana.
Shofiyyuddin, Achmad dan Noermijati 2013. Pengaruh Kualitas Pelayanan dan Harga terhadap Kepuasan dan Loyalitas Pelanggan (Studi pada Pasien Rawat Inap di Rumah Sakit NU Tuban). Malang : Universitas Brawijaya.
Siboro, R M, and S Suhardi. 2020. Pengaruh Kepuasan Pelanggan, Kepercayaan Pelanggan, Dan Kualitas Pelayanan Terhadap Loyalitas Pelanggan Dalam Penggunaan Tokopedia Di Batam. Jurnal Ekuivalensi 6(1).
Sugiyono (2015). Metode Penelitian Kombinasi (Mix Methods). Bandung: Alfabeta.
Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung :Alfabeta, CV
Tjiptono Fandy dan Anastasia Diana. 2015. Pelanggan Puas ? Tak Cukup !. Andi.Yogyakarta.
Wahyuni, Hana Catur, Sulistyowati, Wiwik & Khamim, Muhammad. 2015. Pengendalian Kualitas, Aplikasi pada Industri Jasa dan Manufaktur Lean, Six, Sigma & Servqual. Yogyakarta : Graha Ilmu.
Wulandari, Intan dan Prana, Riandani Rezki (2020). Pengaruh Kualitas Pelayanan dan Harga terhadap Kepuasan Pelanggan pada LP3I College Langsa. Civitas: Jurnal Studi Manajemen Vol. 2 No. 3.
DOI: https://doi.org/10.35968/m-pu.v12i2.910
Refbacks
- Saat ini tidak ada refbacks.
Indexed by: