Peran SOP Penyimpanan Dan Pengumpulan Dalam Supply Chain Manajemen Kargo Di PT. Ardhya Bumi Persada

Authors

  • Jihan Nabilah Universitas Dirgantara Marsekal Suryadarma
  • I Gusti Ngurah Willy Hermawan Universitas Dirgantara Marsekal Suryadarma

DOI:

https://doi.org/10.35968/mpu.v15i2.1471

Keywords:

Kargo, Manajemen Rantai Pasok, Standar Operasi Prosedur, Warehouse, Keamanan Penerbangan, Keselamatan Penerbangan

Abstract

Beberapa kargo ditempatkan tidak sesuai dengan tujuan penerbangan oleh petugas, yang mengakibatkan keterlambatan pengiriman, risiko kesalahan tujuan, bahkan potensi kehilangan kargo, ini masih terjadi di PT. Ardya Bumi Persada. Penelitian bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh penerapan Standard Operating Procedure (SOP) penyimpanan dan pengumpulan terhadap supply chain management kargo di PT. Ardhya Bumi Persada. Tempat penelitian dilaksanakan pada warehouse PT. Ardhya Bumi Persada yang berlokasi di Bandara Halim Perdana Kusuma Jakarta. Metode penelitian kuantitatif asosiatif dengan populasi dalam penelitian yaitu personil cargo handling officer yang berjumlah 45 orang, dengan teknik pengambilan sampel menggunakan total sampling dimana jumlah sampel sama dengan populasi. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa variabel penerapan Standart Operating Procedure  penyimpanan secara parsial berpengaruh positif dan signifikan terhadap supply chain management kargo dan pos dan variabel penerapan Standart Operating Procedure pengumpulan secara parsial berpengaruh positif dan signifikan terhadap supply chain management kargo dan pos. Variabel penerapan Standart Operating Procedure penyimpanan dan Standart Operating Procedure pengumpulan secara simultan berpengaruh terhadap supply chain management kargo dan pos sebesar 64,2% dan 35,8% dipengaruhi oleh variabel lain diluar penelitian yang tidak dibahas pada penelitian ini.

References

Agryani, Y. (2022). Analisis Penerapan Prosedur Penanganan B3 di Bandar Udara Internasional Raja Haji Fisabilillah Tanjungpinang Riau. Sci-tech Journal (STJ), 1(2), 100-106.

Alifah, K. (2019). Analisis Pengaruh SIM, STANDART OPERATING PROCEDURE dan Jaringan Distribusi Terhadap Supply Chain Manajemen (Studi Kasus Pada PT. Lion Mentari Airlines).

Alijoyo, A. (2006). Enterprice Risk Management. PT Ray Indonesia

Duli, N. (2019). Metodologi Penelitian Kuantitatif: Beberapa Konsep Dasar Untuk Penulisan Skripsi & Analisis Data dengan SPSS. In Deepublish Publisher.

EMAMISALEH, Korosh; RAHMANI, Kamaleddin; IRANZADEH, Soleyman. (2018). Sustainable supply chain management practices and sustainability performance in the food industry. The South East Asian Journal of Management, 12.1: 1-19.

Hartati, I. N. dan S. (2019). Metodologi Penelitian Sosial & Pendidikan. In Media Sahabat Cendekia.

Hermawan, I. (2019). Metodologi Penelitian Pendidikan (Kualitaitif, Kuantitatif, dan Mixed Method) (Sulaeman (ed.)). Hidayatul Quran Kuningan.

International Air Transport Association. (2022). Cargo Operations Manuals. IATA

Pandiangan, S. (2017). Operasional Manajemen Perwarehousean: Panduan Pengelolaan Warehouse. Mitra Wacana Media.

Rifka, R, N. (2017). Step by Step Lancar Membuat STANDART OPERATING PROCEDURE : Standard Operating Procedure. Huta Publisher

Rizaldy, W. dan Rifni, M. (2013). Manajemen Dasar Penanganan Kargo (Udara-dari/ke Laut via Darat). In Media.

Sahab, A. (2019). Buku Ajar Analisis Kuantitatif Ilmu Politik dengan SPSS. Surabaya: Airlangga University Press. Airlangga University Press.

Sailendra, A. (2015). Langkah-Langkah Praktis Membuat STANDART OPERATING PROCEDURE (Standard Operating Procedures). Idea Publishing

Siahaya, W. (2019). Sukses Supply Chain Management Akses Demand Chain Management. In Media

Siregar, S. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif Dilengkapi dengan Perbandingan Perhitungan Manual dan SPSS Versi 17. Jakarta: Kencana Persada Media Group.

Sugiono. (2016). Statistik Unutk Penelitian. In Bandung: Alfabeta.

Sugiyono. (2017). Statistika untuk Penelitian. Bandung: Penerbit Alfabeta. In Jurnal Akuntansi (Vol. 21, Issue 1).

Suntoro. (2020). Fundamental Manajemen Logistik: Fungsi-Fungsi Logistik Dalam Implementasi dan Operasi. Kencana.

Suyono. (2018). Analisis Regresi Untuk Penelitian. Deepublish.

TRISLIANTANTO, D. Agung. (2020). Metodologi Penelitian; Panduan Lengkap Penelitian dengan Mudah. 2020. In Penerbit Adab.

Wijonarko, G. (2021). Logistic & Supply Chain Management: Konsep Dasar dan Praktek. KYTA.

Published

2025-06-28

How to Cite

Nabilah, J., & Willy Hermawan, I. G. N. . (2025). Peran SOP Penyimpanan Dan Pengumpulan Dalam Supply Chain Manajemen Kargo Di PT. Ardhya Bumi Persada. JURNAL ILMIAH M-PROGRESS, 15(2), 282–294. https://doi.org/10.35968/mpu.v15i2.1471