PENGARUH STATUS SOSIAL, PERILAKU BERKENDARA DAN PENEGAKAN ATURAN TERHADAP KESELAMATAN BERLALULINTAS

Erwansyah Sjarief

Sari


Abstrak

Tingginya angka korban meninggal dunia akibat kecelakaan lalulintas di suatu negara menunjukkan buruknya perilaku berkendara, lemahnya penegakan hukum terhadap pelanggar aturan berlalulintas dan ada masalah dalam manajemen transportasi di negara tersebut. Dan hal itu banyak terjadi di negara-negara berkembang atau negara miskin, sebagaimana laporan WHO. Penelitian ini dibatasi pada pengaruh status sosial, perilaku berkendara dan penegakan hukum terhadap pengguna jalan berkeselamatan.

Metode penelitian yang digunakan adalah analisis dokumen atau analisis isi (content analysis), dengan meneliti dokumen, menganalisis peraturan, hukum, data sekunder dari media masa. Media masa yang dipilih sebagai sumber data adalah media masa yang reputasinya dapat dipertanggungjawabkan. Untuk memeriksa dan menetapkan validitas dilakukan Triangulasi Teori (Theory Triangulation), yaitu penggunaan berbagai perspektif untuk menafsirkan data dengan penggunaan beragam teori sehingga menghasilkan kesimpulan analisis yang sama.

 

Kata Kunci: status sosial, perilaku berkendara, Penegakan aturan, keselamatan berlalulintas, manajemen transportasi


Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Anshari, H.M. Hafi, Kamus Psichologi, Usaha Nasional, Surabaya 1996,

antaranews.com, Jumat, 9 Januari 2015, Jumlah Motor Dan Mobil Di Jakarta Tumbuh 12 Persen Tiap Tahun

http://www.antaranews.com/berita/473169/jumlah-motor-dan-mobil-di-jakarta-tumbuh-12-persen-tiap-tahun

bali.tribunnews.comKamis, 22 Januari 2015, Lima Moge Tak Bersurat Terjaring Operasi Polda Bali

http://bali.tribunnews.com/2015/01/22/lima-moge-tak-bersurat-terjaring-operasi-polda-bali

bisniskeuangan.kompas.com, Sabtu, 3 Januari 2015Turun, Jumlah Penduduk Miskin Capai 27,7 Juta Orang

http://bisniskeuangan.kompas.com/read/2015/01/03/070700226/Turun.Jumlah.Penduduk.Miskin.Capai.27.7.Juta.Orang

Departemen Pendidikan dan Kebudayaan, KAMUS BESAR BAHASA INDONESIA, cet. pertama, Balai Pustaka, Jakarta, 1988

Hall Calvin S. dan Lindzey,Gardner,Teori-Teori Psikodinamik (Klinis), cet. 11 editor Dr. A. Supratiknya, Kanisius, Yogyakarta, 2003.

harianandalas.com, Rabu, 25 Desember 2013 Korban Geng Motor Yang Tewas Berjumlah 68 Orang Sepanjang Tahun 2013

http://harianandalas.com/kanal-berita-terkini/korban-geng-motor-yang-tewas-berjumlah-68-orang-sepanjang-tahun-2013

Haryanto, Dany dan Nugroho, G Edwi, Pengantar Sosiologi Dasar, Prestasi Pustakarya, Jakarta, 2011

Istiono,Perubahan Perilaku Pengguna Jalan Yang Berkeselamatan (Safer Road Users) Guna Menekan Tingkat Kecelakaan, The Indonesian Center for Police & Security Studies

https://polmas.wordpress.com/2014/10/21/

metro.tempo.co, Kamis, 05 Maret 2015 Polisi Sita 316 Motor Bodong dari Pulau Tidung

http://metro.tempo.co/read/news/2015/03/05/064647519/polisi-sita-316-motor-bodong-dari-pulau-tidung

motohits.com, 10 Januari 2015, Data Penjualan Sepeda Motor di Tahun 2014, 21.668 Unit Terjual Setiap Harinya

http://motohits.com/2015/01/10/data-penjualan-sepeda-motor-di-tahun-2014-21-668-unit-terjual-setiap-harinya/

otomotif.kompas.comSelasa, 15 April 2014, Populasi Kendaraan Bermotor di Indonesia Tembus 104,2 Juta Unit

http://otomotif.kompas.com/read/2014/04/15/1541211/Populasi.Kendaraan.Bermotor.di.Indonesia.Tembus.104.2.Juta.Unit

pikiran-rakyat.com, 11 April, 2015, Kapolda: Diproses Hukum, Pengendara Moge yang Tabrak Warga

http://www.pikiran-rakyat.com/jawa-barat/2015/04/11/323183/kapolda-diproses-hukum-pengendara-moge-yang-tabrak-warga,

republika.co.id, Jumat, 07 November 2014 Survei kecelakaan lalu lintas di seluruh dunia: Orang- orang yang mati dalam diam,

http://www.republika.co.id/berita/koran/halaman-1/14/11/07/nenhso57-survei-kecelakaan-lalu-lintas-di-seluruh-dunia-orangorang-yang-mati-dalam-diam

________________, Kamis, 06 November 2014, Indonesia Urutan Pertama Peningkatan Kecelakaan Lalu Lintas,

http://www.republika.co.id/berita/nasional/umum/4/11/06/nem9nc-indonesia-urutan-pertama-peningkatan-kecelakaan-lalu-lintas

SURABAYA POST,Kamis, 15 April 2010 Pasar Moge Tak Berhenti Meraung

http://nasional.news.viva.co.id/news/read/144264-pasar_moge_tak_berhenti_meraung

Suseno, Frans Magnis, 12 TOKOH ETIKA ABAD KE 20, cet pertama, Kanisius, Yogyakarta, 2000




DOI: https://doi.org/10.35968/jmm.v9i1.499

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


Indexed by: