ANALISIS GAGAL CUTOFF SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PADA TUTUP BUKU DATABASE DI PT XYZ TAHUN 2023
Sari
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa kegagalan cutoff PT XYZ untuk mengimplemetasikan perubahan pencatatan sistem informasi akuntansi persediaan dari metode moving average menjadi metode FIFO.Dengan menganalisis faktor-faktor kegagalan yang terjadi dari 7 (tujuh) aspek bentuk masalah yaitu; manajemen, end-user, budaya organisasi, kompleksitas, pimpinan, anggaran, dan evaluasi sistem sebelumnya. Dengan 15 akar masalah, dianalisis menggunakan metode penelitian kualitatif, desain penelitian menggunakan reference period retrospective, berdasarkan fenomena atas situasi yang telah terjadi. Tahap analisis permasalahan menggunakan sensemaking dengan validasi data beserta informasi menggunakan triangulasi.
Hasil penelitian mampu menjelaskan faktor-faktor gagal cutoff pada sistem informasi akuntansi PT XYZ atas 7 aspek masalah dan 15 akar permasalah dengan solusi untuk tiap permasalahn yang terjadi. Permasalah gagal cutoff cenderung kepada sistem yang belum siap untuk berubah, diperlukan ketaatan akan standar operasional prosedur dan pelatihan/pendidikan untuk user dalam mengaplikasi metode pencatatan persediaan
Kata Kunci: Sistem informasi akuntansi, Cutoff, accurate accounting system
Teks Lengkap:
PDFReferensi
Dedi Rusdi, S., & SE, Ms. (2011). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kinerja Sistem Informasi Akuntansi (Sia). Majalah Ilmiah Sultan Agung, 49(125), 1–18. https://doi.org/10.33024/.v2i1.528
Firmansyah, A., & Suryanto, R. (2021). Penghasilan Komprehensif Lain Perusahaan Sektor Jasa Keuangan Di Indonesia: Sebuah Studi Content Analysis. Journal of Applied Managerial Accounting, 5(1), 147–163. https://doi.org/10.30871/jama.v5i1.2844
Kasali, R. (2020). Birokrasi di Era Disrupsi Dalam The New Normal.
Leung, A. K. C., Kao, C. P., Wong, A. L., Leung, A. K. C., Kolter, T., Schepers, U., Sandhoff, K., Schepers, U., Kolter, T., Sandhoff, K., Schepers, U., Kolter, T., Sandhoff, K., Schepers, U., Kolter, T., Sandhoff, K., Myers, B., Herrmann, D. N., Mahajan, V. K., … Prange, H. (2009). Sudi. Encyclopedia of Molecular Mechanisms of Disease, 13(3), 2005–2005. https://doi.org/10.1007/978-3-540-29676-8_6903
Lim, F. P. C. (2013). Impact of Information Technology on Accounting Systems. Asia-Pacific Journal of Multimedia Services Convergent with Art, Humanities, and Sociology, 3(2), 93–106. https://doi.org/10.14257/ajmscahs.2013.12.02
Loomba, A. (n.d.). Access Provided by University Of Pennsylvania at 04/26/10 10:03PM GMT.
Miraindrasari. (2010). Penyebab Kegagalan Dalam Pengembangan Maupun Penerapan Sistem Informasi Di Suatu Organisasi Dengan Merujuk Pada Pendapat Rosemary-Cafasaro. http://miraindrasari.blogstudent.mb.ipb.ac.id/
Momuat, C. P. I. (2016). Pengaruh Pemanfaatan Teknologi Informasi Terhadap Ketepatan Waktu Pelaporan Keuangan Dalam Rangka Mewujudkan Transparansi Dan Akuntabilitas (Studi Pada Kabupaten Minahasa Tenggara). Jurnal EMBA: Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi, 4(1), 1519–1530.
Safri, & Simamora, S. (2023). Pelatihan Paperless Accounting Dan Perpajakan Menggunakan Software Accurate Online. Aptekmas Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat, 6(3), 132–137. https://jurnal.polsri.ac.id/index.php/aptekmas/article/view/7277%0Afiles/5969/Safri and Simamora - 2023 - Pelatihan Paperless Accounting Dan Perpajakan Meng.pdf
Tonks, A., & Smith, R. (1996). Information in practice. British Medical Journal, 313(7055), 438. https://doi.org/10.1136/bmj.313.7055.438
Waris. (2014). Pengatar Filsafat. Stain Press Ponorogo, Yogyakarta, 30–40.
Widyaningrum, B., Roro Suci Nurdianti, R., Ekonomi, P., & Keguruan dan, F. (2022). Teori Manajemen Perubahan Kurt Lewin: Kajian dalam Menghadapi Disrupsi Pendidikan Post-Covid 19. Jurnal Untidar, 19(September), 297–307. http://jurnal.untidar.ac.id
Winter, G. (2005). Origin of the species. Nursing Standard (Royal College of Nursing (Great Britain) : 1987), 19(34), 24–25. https://doi.org/10.7748/ns.19.34.24.s28
Yosep, M., & Indriasih, D. (2020). Kualitas Penerapan Sistem Informasi Akuntansi Manajemen Pada Entitas Sektor Publ. In Scopindo. https://books.google.co.id/books?hl=id&lr=&id=ck0CEAAAQBAJ&oi=fnd&pg=PA56&dq=brown+dan+jackson+akuntansi+pemerintahan&ots=CpIKpJi0cn&sig=SybSzVIJC2YZfDba0HU3OuhO1e4&redir_esc=y#v=onepage&q&f=false
https://sumihai.co.id/id/contoh-perusahaan-ang-gagal-menerapkan-erp/
https://www.hashmicro.com/id/blog/peran-tutup-buku-bagi-perusahaan/#:~:text=Tutup%20buku%20adalah%20sebuah%20aktivitas,keluar%20masuknya%20uang%20bisnis%20mereka.
https://blog.mayar.id/tutup-buku-akhir-bulan-apa-yang-perlu-dipersiapkan-tim-keuangan/
https://knowledge.sevima.com/o1-akuntansi-tentang-tutup-buku-keuangan/
DOI: https://doi.org/10.35968/jbau.v9i1.1174
Refbacks
- Saat ini tidak ada refbacks.
Indexed by: